Dear All
Akhirnya ada kesempatan untuk mengepost lagi.
NEW 2013
nah ini dia yg ditunggu-tunggu... beberapa tutorial yg ada di blog lain mungkin ada yang tidak bisa dilakukan lagi karena tutorialnya udah ga WORK lagi.
dan repotnya juga malahan ada tambahan pake FREE DNS lagi :D
Tapi, kalo yang ini pasti ga pake FREE DNS lagi hehe
Ok langsung saja :
1. Login pada domain Dot TK kalian dan pilih domain yg tersedia atau jika belum punya silahkan daftar dulu disini
2. Setting domain Dot TK kalian pada Domain Panel dan klik "Modify"
3. Stelah PopUp menu muncul, isikan 2 CNAME seperti pada gambar dibawah ini
Setelah itu klik "Save Changes" dan silahkan sumbit juga pada blog kamu :)
Darimana saya mendapatkan 2 CNAME sperti di atas?? lihat screenshot dibawah ini :)
- Blogger > Setelan > Dasar | maka akan terlihat seperti pada gambar dibawah ini
- Hasil | setelah mengeklik tulisan seperti yang ada pada gambar diatas
- Klik lagi
Tulis nama domain .TK kalian pada form domain yg telah disediakan lalu klik save/simpan.
maka akan muncul gambar seperti dibawah ini
nah.... gimana ?! gampangkan :)
sengaja tutorialnya saya buat terbalik (CNAME dulu trus baru Step)
dan juga ga nyambung dari tutorialnya :D (disengaja)
hehe karena mnurut saya kalian pasti udah pada ngerti soal beginian :D
cuma cara nyettingnya saja yg masih membingungkan :P
ok ok jika masih belum mengerti silahkan INBOX facebook saya disini
___________________________________
UPDATE [11 Februari 2013]
cara cepat bila masih bingung cara menyettingnya
dan tidak mau menunggu lama !
saya siap membantu :)
silahkan mention saya @_CyberHeart_
____________________________________
UPDATE [11 Februari 2013]
cara cepat bila masih bingung cara menyettingnya
dan tidak mau menunggu lama !
saya siap membantu :)
silahkan mention saya @_CyberHeart_
____________________________________
sekian dulu yah Simple Tutorial dari saya :)
terimakasih sudah mau berkunjung
Best Regards,
0 komentar:
Posting Komentar